Sabtu, 27 Oktober 2018

HARIKU LEBIH FRESH BERSAMAMU

By : Nurul Hidayah
     Cuaca pagi itu begitu cerah, pepohonan rindang menghijau, bunga-bunga menghias taman kecil disudut-sudut halaman menambah asrinya perumahan penduduk di sana.

       wangi bunga kopi yang semerbak membuatku betah menikmati panorama pegunungan Gumitir yang sejuk dan menawan. Banyak lalu lalang penduduk menaiki motor trilnya yg unik terliat alakadarnya, untuk dikendarai naik turun juga belokan tajam berlumpur sebagai sahabat berkebunya.

       Bagiku merupakan pemandangan yg indah melihat kehidupan penduduk yg berada dilereng pegunungan Gumitir itu. Penduduknya sangat ramah dan peduli jg sangat rukun.
Kedatanganku yang kesekian kalinya, yang tidak terbiasa dengan cuaca yang sangat dingin disana aku prepare untuk membawa minuman Sari Jahe Herbadrink sebagai minuman penghangat tubuhku. Kali ini sengaja aku bawakan lebih selain untuk aku konsumsi sendiri, aku juga ingin memperkenalkan minuman Sari Jahe Herbadrink untuk keluargaku disana, karena mengingat kondisi cuaca disana rasanya pas banget untuk dikonsumsi disetiap saat dan disegala suasana. Mengingat udaranya disana yang sejuk apalagi di pagi hari atau malam harinya udara berubah sangat dingin sekali.

          Sore itu banyak keluarga dan saudaraku yang lain juga berkumpul, kita saling bercerita, tentang kisah masing-masing. Senyum dan tawa pun menghias wajah mereka yang kelihatan penuh keceriaan sambil menikmati jajanan tradisional juga minuman Sari Jahe yang nikmat, segar menghangatkan rasanya menambah seru dan enggan untuk beranjak pulang.




Sari Jahe Herbadrink ternyata sangat disukai dan  cocok sekali diminum disegala suasana.
Jahe, rempah ini merupakan bahan makanan dan minuman yang memiliki rasa pedas yang khas, yang memiliki rasa pedas yang khas dan memiliki khasiat dalam menghangatkan tubuh juga sebagai obat saat terserang masuk angin. Rasa pedas jahe dihasilkan dari senyawa yang bernama Zingerona,
 Sari Jahe Herbadrink.
Dikemas secara modern yang berbentuk sachets, praktis dan mudah untuk dibawa kemana saja.
Selain itu Sari Jahe Herbadrink memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, antara lain menurunkan tekanan darah, membantu pencernakan, mencegah mual, memberi rasa nyaman pada lambung, mencegah penyumbatan pembuluh darah, pengobatan rematik dan manfaat lainnya.

        Sari Jahe Herbadrink diproduksi oleh Konimex hadir dalam bentuk sachet yang praktis, minuman ini mengandung ekstrak jae 9,5g, gula dan bahan lainnya hingga 22g. Harganya sangat terjangkau dan mudah di dapat di toko-toko terdekat dan tersedia beberapa varian jenis Herbadrink.


Sari Temulawak Herbadrink, minuman tradisional yang dikemas secara praktis dan higines, merupakan minuman herbal sebagai acuanku, karena pola makanku yang berantakan hingga penyakit maag pun menyerangku.

         Kini aku temukan racikan yang khas dan cocok sebagi alternatif herbal yang sesuai keinginanku. Jujur aku tidak begitu tertarik dengan obat-obat kimia, karena selain efek sampingnya kurang bagus bagi organ tubuh kita aku khawatir bisa ketergantungan dengan obat tersebut.

         Sari Temulawak Herbadrink, sejak dulu dikenal bermanfaat untuk memelihara fungsi hati, meningkatkan daya tahan tubuh serta memperbaiki fungsi pencernakan. Sari Temulawak Herbadrink sugar free, dikemas praktis dalam bentuk sachet Netto @ 18g per sachetnya. Sari Temulawak Herbadrink satu kotak berisi 5 sachet dengan komposisi : ekstrak curcuma 22g setara dengan 800mg rimang segar temulawak, gula dan bahan lainnya hingga 18 g.
Cara mengkonsumsi Sari Temulawak Herbadrink sangat mudah tinggal larutkan 1 shaset Herbadrink Sari Temulawak kedalam air kurang lebih 150 ml air panas atau dingin. Aduk hingga rata siap untuk disajikan.

      Varian lainnya yang pas untukku adalah Herbadrink Lidah Buaya, minuman ini pun sangat aku sukai dan menjadi minuman favorit semua anggota keluargaku.

  Herbadrink Lidah Buaya berkhasiat membantu memelihara kesehatan fungsi pencernakan dan membantu melancarkan buang air besar, terbuat f@ri bahan alami tanpa bahan pengawet dan tanpa bahan perasa, bebas gula (sugar free) sehingga aman dikunsumsi oleh penderita diabetes dan konsumen yang menghindari gula berlebih. Herbadrink Lidah Buaya sugar free tersedia dalam kemasan dus isi 5 sachet @ 10g.

         Herbadrink sugar free tersedia pula dalam varian Sari Jahe sugar free, Sari Temulawak sugar free, dan Chrysanthemum sugar free.
Sedang varian reguler tersedia dalam v@rian Sari Jahe, Sari Temulawak, Kunyit Asam, Kunyit Asam Sirih plus madu, Beras Kencur, Chrysanthemum, Kopi Ginseng.
Komposisi: ekstrak Lidah Buaya 4.6g setara dengan 10g daun lidah buaya.
Cara penyajian, larutkan 1sachet kedalam kurang lebih 150ml air panas atau dingin.

#tantangan 7 kompetisi blog
#onedayonepost
#Odop_6

7 komentar: